Ngapunten, Kopinya monggo Bawa Sendiri

Nikmat - Kesehatan - dan Tanda-tandanya

Wahab bin Munabbih -radliyallahu 'anh- mengatakan : Kenikmatan yang paling tinggi kedudukannya itu ada 3, yaitu :
- Nikmat Iman & Islam
- Nikmat KESEHATAN
- Nikmat Kekayaan
Sedangkan Tanda-tanda dari orang yang diberikan nikmat KESEHATAN itu ada 5 :
- Mensyukurinya
- Senang dengan Ilmu
- Gemar melakukan amal Ibadah
- Mengupayakan mencari rizki yang Halal
- Sabar atas Musibah/Cobaan yang menimpanya
Artinya ,,, dari nikmat yang kedua (Kesehatan), kesimpulan pendek saya adalah bahwa orang yang tidak memiliki tanda-tanda mendapatkan nikmat Kesehatan yang 5 diatas, berarti orang tersebut bisa dikatakan orang yang tidak sehat atau GAK WARAS ...
> Gak mau bersyukur = GAK WARAS
> Gak mau NGAJI = Gak WARAS
> Gak mau beribadah = Gak WARAS
> Cari Rizki gak Halal = Gak WARAS
> Gak gelem Sabar = juga Gak WARAS

Kira-kira saya ini 'WARAS" nggak ya ... ??
Share:

Related Posts:

0 komentar:

Posting Komentar

Menu Es Campur

F